JavaScript: Fetch API from URL

Table of Contents

JavaScript Fetch API - Realtime View Counter yang tampak di atas (dengan icon mata), saya tidak menggunakan Firebase, tapi menggunakan Counterapi.dev. Gambarannya saya mempunyai API dengan URL https://api.counterapi.dev/v1/kangismet/blog/up, maka ketika dibuka outputnya kurang lebih akan seperti ini:

{"id":57140,"name":"blog","count":75,"created_at":"2024-10-16T16:45:59.275888Z","updated_at":"2024-10-17T16:07:52.08949138Z","namespace_id":770,"namespace":{"id":770,"name":"kangismet","created_at":"2024-10-16T16:45:39.063108Z","updated_at":"2024-10-16T16:45:39.063108Z"}}

Saya hanya akan menampilkan Counternya saja. maka HTMLnya seperti ini

HTML

<p id="demo">0</p>

JavaScript

fetch('https://api.counterapi.dev/v1/kangismet/blog/up').then(r => r.json()).then(json => {
    document.getElementById("demo").innerHTML = (json.count);
});

Uji Coba!

Terimakasih Kang Taufik DTE atas bantuan kodenya

Posting Komentar